Archive

Posts Tagged ‘Kasus Drop Produksi Layer’

Sopyan Haris Bertanya : Berhati-hatilah mendiagnosa kasus drop produksi ayam petelur

Sopyan Haris bertanya *) : “Berhati-hatilah mendiagnosa kasus drop produksi ayam petelur”

Oleh : Sopyan Haris **

Estimasi baca : 7 menit

Samarinda, 6 Feb 2012, 21.45 WITA.

Beredar informasi bahwa bulan Desember 2011 hingga Januari 2012 terjadi gejolak produktiftas ayam petelur. Salah satu pihak yang memiliki kepentingan tertentu berusaha menggiring opini bahwa kasus tersebut diakibatkan oleh satu faktor yang hasil diagnosanya juga belum ditunjukkan dengan bukti-bukti akurat.

Drop Produksi

Andaipun diagnosa tersebut benar terjadi pada salah satu farm, apakah diagnosa yang sama terjadi juga secara generale pada semua farm di kawasan yang berdekatan ?? Read more…